Fritz Lang adalah salah seorang sutradara terpenting dalam sejarah filem dunia. Sebagai wakil ekspresionis di tahun 1920an, dia telah membuat banyak filem bisu berkualitas. Akibat represi partai [...]
Untuk memperingati sepuluh tahun reformasi, Proyek Payung menggelar acara pemutaran sepuluh filem pendek dari sepuluh sutradara muda di Kineforum tanggal 12-20 Mei 2008. Sambutan penonton [...]
Perkembangan teknologi pada dasarnya merupakan konsekuensi logis perkembangan sebuah peradaban. Mau tak mau, perkembangan ini harus diapresiasi secara positif oleh masyarakat. Kehadiran medium [...]
1927 adalah tahun yang sangat berarti bagi dunia filem. Tahun itu menutup periode pertama dari lahirnya filem dan tahun itu pula dimulai periode baru sampai sekarang ini [1950]. Tahun itu ialah [...]
Awalnya, filem bisu hanya diiringi oleh pemain piano tunggal sebagai pengisi suara. Kemudian, dalam perkembangannya, filem bisu diiringi oleh musik orkestra. Gubahan-gubahan orkestra terbaru pun [...]
Bumi perkemahan itu terasa sangat dingin. Setiap sore atau malam hari, hujan menderas tak henti-henti. Padahal akhir bulan Mei menjelang, bulan yang seharusnya sudah memasuki musim kemarau. [...]