Beberapa tahun yang lalu rasanya tidak ada orang Eropa yang akan percaya bahwa anak Indonesia akan dapat melukis secara yang diperlihatkan oleh pelukis anak Indonesia zaman itu. Tetapi angin [...]
Sebab apabila masyarakat Indonesia tidak dapat melihat filem-filem yang terpilih itu, maka berartilah itu suatu kekurangan usaha di dalam memperkenalkan kepadanya segala buah usaha kebudayaan [...]
Produksi filem Indonesia harus dapat dinikmati, baik oleh Pak Dul penjual oncom atau Mas Hasan directeur N.V atau Mbak Sri anggota parlemen maupun Bung Menteri juga yang dimuliakan.
Tiar ingin melihat kawan-kawannya berjuang tidak hanya untuk kepentingan kita bersama. Kolektif dalam daya upaya, untuk kemajuan kebudayaan menjadi pengangan Tiar dalam mengerjakan segala sesuatu.