Panh membuat dioramanya sendiri, sebagai kontruksi sejarah yang ia bangun secara personal. Ia menggunakan figur-figur patung tanah liat dalam merespon image propaganda Khmer Merah.
Tindakan pemindahan dan penggandaan mengubah filem tersebut, menciptakan objek yang baru, yang mana penurunan kualitas, penambahan, pemotongan dan edit ulang termasuk di dalamnya.
Sebab apabila masyarakat Indonesia tidak dapat melihat filem-filem yang terpilih itu, maka berartilah itu suatu kekurangan usaha di dalam memperkenalkan kepadanya segala buah usaha kebudayaan [...]